Daftar Isi chevron down
Daftar Isi
Daftar Cara Cek Nomor BCA, Mudah dan Cepat!
1. Cek Cek Nomor Rekening BCA Melalui Buku Tabungan
2. Cara Cek Nomor BCA Mudah Melalui Halo BCA
3. Cara Cek Nomor BCA Melalui Kantor BCA Cabang
4. Cara Cek Nomor BCA Mobile Melalui Aplikasi M-BCA
5. Cara Cek Nomor BCA Melalui Internet Banking BCA
Yuk Pakai JULO Kredit Digital!

5 Cara Cek Nomor BCA, Mau Transfer Uang ke Rekening BCA Lebih Mudah!

5 Cara Cek Nomor BCA

Saat ini banyak nasabah yang mempunyai kartu ATM namun sangat jarang dari mereka yang ingat berapa nomor rekeningnya sendiri. Biasanya nomor kartu ATM akan diperlukan jika ada orang lain yang akan melakukan transfer dan menanyakan berapa no rekening kamu. Oleh karena itu, kamu perlu tahu beberapa cara cek nomor BCA dengan mudah serta praktis.

Nomor rekening sebenarnya dapat ditemukan di bagian halaman depan buku tabungan. Akan tetapi, tidak semua orang membawa buku tabungan kemana-mana apalagi ukurannya yang cukup besar. Oleh sebab itu, kamu perlu tahu bagaimana cara cek rekening BCA online dengan praktis. Simak pembahasan di bawah ini tentang langkah-langkah dalam melakukan pengecekan nomor rekening BCA.

Hitung Pinjaman dan Tagihanmu

Tentukan jumlah dan tenor pinjaman

Jumlah Pinjaman

Rp300.000

Rp50.000.000

Tenor Kredit
Tenor bervariasi untuk setiap pengguna.

*Beberapa nominal pinjaman hanya dapat memilih tenor tertentu

Tagihan per bulan

Tagihan sudah termasuk biaya admin

Bunga 0%

Biaya per hari mungkin berbeda tergantung kredit skor setiap pengguna

Dana Cair

Jumlah dana yang akan masuk ke rekening kamu setelah biaya admin. Biaya admin bisa bervariasi.

*Biaya admin, bunga, dan tenor bervariasi untuk setiap pengguna
Download JULO App Sekarang *kamu akan diarahkan ke Google PlayStore untuk download JULO

Daftar Cara Cek Nomor BCA, Mudah dan Cepat!

Untuk menerima dana dari rekening bank lain, kamu perlu mengetahui cara cek nomor BCA agar mereka dapat melakukan pengiriman dana. Apalagi jika kamu perlu melakukan tarik dana online secara cepat, penting kamu mencari langkah cepat untuk memberikan nomor rekening BCA-mu. 

Tahukah kamu bahwa saat ini nasabah bank BCA bisa melakukan pengecekan nomor rekening dengan mudah? Hal tersebut merupakan kabar baik pagi nasabah yang sering lupa terhadap nomor rekening atau nomor ATM. Berikut ini terdapat 5 cara cek nomor BCA mudah dan cepat.

1. Cek Cek Nomor Rekening BCA Melalui Buku Tabungan

Untuk dapat melihat nomor kartu ATM, cara pertama paling mudah yaitu dengan melihat nomor tersebut di buku tabungan. Setiap nasabah membuat rekening di bank BCA, mereka akan mendapatkan buku tabungan beserta kartu ATM. Di dalam buku tabungan, terdapat informasi singkat pengenai nasabah seperti nama lengkap, no rekening BCA, dan tanda tangan.

Pada cover buku tabungan tersebut, kamu dapat melihat no rekening yang dapat digunakan untuk melakukan transfer dari sesama bank BCA maupun bank lainnya. Mereka dapat melakukan transfer uang ke rekening kamu apabila memiliki nomor rekening tujuan. Untuk itu, cara cek nomor BCA paling mudah yaitu dengan melihatnya di buku tabungan.

Baca Juga: Kode BCA ke DANA, Cara Mudah Transfer Uang!

2. Cara Cek Nomor BCA Mudah Melalui Halo BCA

Cara Cek Nomor BCA lewat Halo BCA

Tidak hanya menggunakan buku tabungan, nasabah dapat melakukan cara cek nomor BCA melalui telepon ke halo BCA. Hal ini dapat dilakukan dengan menghubungi nomor 1500 888. Ketika menelepon halo BCA, kamu perlu melakukan verifikasi data dengan menjawab beberapa pertanyaan dari pihak customer care BCA.

Cara cek nomor BCA ini terbilang praktis namun membutuhkan biaya pulsa untuk dapat menghubungi customer care BCA. Minimal pulsa yang dapat digunakan untuk menelepon halo BCA adalah Rp10.000. Jangan lupa untuk mencatat nomor rekening BCA apabila telah melakukan pengecekan melalui halo BCA.

3. Cara Cek Nomor BCA Melalui Kantor BCA Cabang

Cara melihat rekening BCA mobile dengan mudah dan praktis yaitu dengan mendatangi kantor cabang BCA untuk melakukan pengecekan. Biasanya hal ini dilakukan apabila buku tabungan hilang atau rusak. 

Kamu bisa mendatangi kantor BCA cabang terdekat lalu membawa kartu ATM dan KTP untuk pengecekan nomor rekening. Sama halnya ketika menelepon halo BCA pada cara kedua, kamu akan diminta untuk melakukan verifikasi terlebih dahulu.

Namun sebelum datang ke kantor BCA cabang untuk melakukan pengecekan no rekening, kamu perlu membuat surat keterangan kehilangan dari kantor kepolisian setempat. Hal ini menjadi salah satu syarat dasar bagi bank agar bisa melakukan duplikasi buku tabungan atau membuatnya kembali dari buku yang hilang atau rusak.

4. Cara Cek Nomor BCA Mobile Melalui Aplikasi M-BCA

Cara Cek Nomor BCA lewat Aplikasi Mobile

Jika kamu sudah membuat akun BCA Mobile atau m-BCA sebelumnya, kamu dapat melihat nomor rekening melalui aplikasi tersebut. Untuk membuat m-BCA, nasabah perlu mendatangi kantor BCA atau melakukan verifikasi mobile banking dengan menghubungi halo BCA.

Pada aplikasi BCA mobile di ponsel kamu, ada beberapa pilihan untuk nasabah seperti m-info, transfer, cardless, dan lainnya. Kamu perlu memasuki layanan m-info lalu pilih menu info saldo. Nantinya akan terlihat nomor rekening BCA online pada aplikasi m-BCA tersebut.

5. Cara Cek Nomor BCA Melalui Internet Banking BCA

Tarik Dana Sekarang, Bayarnya Belakangan!
Bunga ringan, tenor hingga 9 bulan, limitnya hingga Rp50 juta. Tunggu apa lagi? Yuk, lakukan tarik dana sekarang!

Bagi nasabah yang sudah mendaftar internet banking sebelumnya, maka kamu bisa menggunakannya untuk melihat rekening BCA dengan mudah. Untuk bisa mengakses internet banking BCA. Berikut adalah langkah-langkah cek rekening BCA online via internet banking :

  1. Pastikan HP atau komputer mempunyai akses internet
  2. Akses laman situs internet banking BCA yaitu https://ibank.klikbca.com
  3. Masukkan nama akun internet banking dan PIN yang sudah dibuat
  4. Masuk ke menu informasi rekening
  5. Pilih informasi saldo rekening
  6. Pada tahapan ini, nasabah akan diberikan info mengenai nomor rekening BCA beserta saldo di dalamnya

Semua cara atau langkah-langkah dalam melakukan pengecekan no rekening BCA bisa dimanfaatkan untuk mengetahui berapa nomor kartu ATM secara cepat. Dengan menggunakan 5 cara cek nomor BCA diatas, kamu dapat melihat rekening BCA online maupun offline dengan mudah dan praktis. Pilih cara cek nomor kartu ATM paling mudah dan sesuai dengan kebutuhan!

Baca Juga: Kode Bank BCA, Bikin Transfer Harian Semakin Mudah!

Yuk Pakai JULO Kredit Digital!

pinjaman-online-legal

Perlu mengirimkan uang menggunakan rekening BCA tapi belum ada dananya? JULO hadir sebagai jawaban dan solusi keuangan bagi para JULOvers. Kini, JULOvers tak perlu ragu atau cemas lagi menggunakan layanan kredit digital karena JULO sudah terdaftar secara resmi di Otoritas Jasa Keuangan atau OJK.

Baca Juga: 7 Cara Top Up Flazz BCA

 

Fitur pinjaman online dari JULO bisa bantu kebutuhan finansialmu. Cara tarik dana online mudah di JULO sebagai berikut:

  1. Klik fitur ‘Tarik Dana’ di homepage aplikasi JULO.
  2. Masukkan jumlah dana online, jangka waktu tenor dan tujuan pinjaman dana online.
  3. Konfirmasi tarik dana online dengan PIN dan tanda tangan.

Selain aman dan terpercaya JULO Kredit Digital juga memiliki limit tinggi sampai dengan 50 juta rupiah, JULOvers dapat melakukan cicilan ringan dengan tenor fleksibel 9 bulan. Tidak hanya itu, JULO Kredit Digital juga mengenakan tingkat bunga rendah serta transparan dari 0,1% per hari - sesuai dengan ketentuan dari Asosiasi Fintech Pendanaan Bersama Indonesia (AFPI).

Sehingga kamu tidak perlu takut dengan tambahan biaya dadakan serta tidak jelas yang membengkak! Selain praktik penagihan yang manusiawi serta tersertifikasi, di JULO juga bisa menyesuaikan tanggal pembayaran cicilan dengan tanggal gajian kamu. Dengan begitu, kamu bisa membayar cicilan dengan lebih mudah.

Tidak hanya itu, kamu juga bisa mendapatkan cashback sebesar Rp 20.000 hanya dengan mendaftar di JULO Kredit Digital menggunakan kode promo HIDUPKAN ,lho! Jadi tunggu apalagi? Ayo jadi bagian dari #CeritaMelesat JULO Kredit Digital!

Tarik Dana ke Rekening Makin Mudah dengan JULO!

Tarik dan kirim dana paling simpel dengan JULO Kredit Digital! Cairnya cepat, limitnya besar, bunganya rendah!

Artikel Lainnya